Lowongan Kerja BUMN PT Virama Karya (Persero) Tahun 2017
Lowongan Kerja BUMN PT Virama Karya (Persero), Lowongankerja15.com - Salah satu faktor yang mendukung untuk bisa diterima di perusahaan adalah memiliki kualitas berkas lamaran yang baik dan menarik. Banyak orang berpendapat bahwa, keberhasilan seseorang dalam mencari pekerjaan adalah dilihat dari segi kualitas berkas lamaran. Buatlah lamaran anda semenarik mungkin dan pastikan untuk memakai gaya dan jenis kata yang profesional ketika menulis dokumen. Makalah template resume yang lebih fresh dan profesional. Jangan sekali-kali memakai template resume yang berlebihan atau menggunakan kata yang berbelit. Ingat bahwa template format lamaran anda harus sesuai dengan tipe pekerjaan yang kamu lamar. Dalam resume Anda harus mencakup daftar keahlian dan pengalaman yang relevan. Semua perusahaan besar ataupun kecil, lebih suka terhadap calon kandidat yang memiliki pengalaman relevan baik itu dalam berorganisasi maupun pelatihan-pelatihan dan kegiatan yang menyangkut posisi yang dilamar. Pada isian pengalaman, kamu harus memasukkan pengalaman yang dianggap relevan dan cocok untuk pekerjaan yang kamu lamar. Dengan semakin tingginya informasi teknologi dan internet, kini kamu bisa mengakses beberapa cara menulis rasul yang baik dengan men searching di Google. Pada pagi hari ini, admin lowongankerja 1520 memberitahukan sebuah informasi tentang penerimaan calon pegawai di perusahaan BUMN PT virama Karya persero. Dikabarkan, perseroan terbatas sedang membuka kesempatan kepada talenta muda khususnya tenaga teknik yang berkompeten dan mempunyai integritas serta dedikasi yang tinggi dalam bekerja serta siap untuk penempatan di seluruh wilayah Indonesia. Calon kandidat tersebut haruslah berpendidikan sarjana S1 dan memiliki pengalaman kerja di bidang posisi yang mereka lamar. PT virama Karya persero merupakan salah satu perusahaan terkemuka di bidang konsultasi teknik dan manajemen di Indonesia. Virama karya termasuk Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang melayani dalam sektor teknis di perusahaan transportasi, pertanian, sumber daya air, perkantoran, wilayah dan lain-lain. Perusahaan terbatas dibentuk oleh pemerintah Indonesia sejak tahun 1961 dengan layanan konsultasi teknik dan manajemen. Dibutuhkan kembali calon kandidat berpendidikan sarjana S1 untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia di lingkungan BUMN melalui lowongan kerja PT virama Karya tahun 2017 sebagai berikut.
Kualifikasi Umum :
- Berjenis kelamin Pria / Wanita
- Minimal memiliki Pengalaman Kerja
- Calon kandidat mempunyai pengalaman dalam bidang Perencanaan/Pengawasan/MK Pembangunan Gedung.
Persyaratan Khusus :
Design Interior (code :Interior)
- Minimal berpendidikan sarjana S1 Interior /Teknik Arsitektur dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
- Minimal 10 tahun berpengalaman sebagai Ahli Arsitektur
Ahli Arsitektur (code :Arsitektur)
- Minimal berpendidikan sarjana S1 Teknik Arsitektur dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
- Minimal 6 – 8 Tahun Pengalaman sebagai Ahli Arsitektur
- Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Jika kawan kawan memiliki ketertarikan untuk bekerja dalam perusahaan BUMN PT Virama Karya (Persero), Silakan ikuti prosedur dan petunjuk lowongan kerja terbaru berikut
Setiap pelamar diwajibkan menyampaikan aplikasi lamaran disertai Curriculum Vitae, Scan ijazah, KTP (yang masih berlaku), NPWP, SKA (Bila ada), dan Sertifikat / Referensi Kerja (Bila ada) ditujukan kepada Kepala Biro Umum & SDM PT Virama Karya (Persero), dan dikirim melalui alamat email : lamaran.VK@gmail.com, dan jangan lupa mencantumkan kode posisi di subject E-mail
Catatan
- Hanya kandidat terbaiklah yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi berikutnya
- Seluruh proses dan tahapan seleksi tidak dikenakkan biaya apapun
- Aplikasi lamaran diterima paling lambat tanggal 29 Maret 2017
- Waspadalah terhadap tindak penipuan rekrutmen yang biasanya terjadi, seolah olah mengatasnamakan perusahaan resminya
- Semoga informasi lowongan kerja terbaru PT Virama Karya (Persero) berguna bagi kalian semua.
0 Response to "Lowongan Kerja BUMN PT Virama Karya (Persero) Tahun 2017"
Post a Comment